Kamis, 08 Februari 2018

Harga Kertas Bekas 2020

Rongsokan barang bekas dari jenis kertas bekas memiliki berbagai macam jenis, dikelompokan berdasarkan jenis dan kualitas serta kebersihan dari bahan itu sendiri, selain itu di berabagi pengusaha barang bekas dikenal dengan beberapa istilah untuk jenis kertas bekas seperti kardus, sak semen, karton dan sebagainya, seperti ada yang dissebut dengan box big press, box curah, box kontainer dan sebagainya, semuanya adalah jenis kertas itu itu juga hanya saja posisi packing yang membedakannya pada setiap nama kertas bekas.

Jenis jenis barang yang masuk pada kategori rongsokan sangat banyak macamnya, kertas bekas merupakan salahsatunya saja, berbagai macam yang bisa dijual dalam kondisi bekas atau lebih dikenal dengan nama rongsok seperti berbagai macam plastik bekas, besi tua bekas, tembaga bekas / rongsok tembaga, kuningan bekas, elektronik bekas dan sebagainya, bagi anda yang membutuhkan informasi harga barang bekas rongsokan berbagai bahan, bisa membaca potingan kami sebelumnya, karena disini hanya akan membahas tentang harga kertas bekas saja.

Baca juga :
Harga besi tua
Harga TV bekas

Informasi harga kertas bekas berbagai bahan kami sajikan pada list daftar harga barang bekas bahan kertas berikut ini.

Box big press (<500)kg, Rp.  3670 / Kg
Box curah , Rp.   3145 / Kg
Box kontainer Jawa, Rp.  3720 / Kg
Box Kontainer Sulawesi & Kalimantan, Rp.  3770 / Kg
Box Kontainer Sumatera & Kepri, Rp.  3770 / Kg
Box press , Rp.   3620 / Kg
HVS polos  , Rp.   3900 / Kg
MGX  , Rp.   2585 / Kg
OMG , Rp.   1735 / Kg
OMG B  , Rp.   1635 / Kg
ONP A  , Rp.   2535 / Kg
ONP B  , Rp.   2435 / Kg
SWL  , Rp.   2975 / Kg

harga kertas bekas 2017  harga kertas bekas per kilo 2017  pengepul kertas bekas di tangerang  pengepul kertas bekas jawa timur  harga kertas bekas ud budi purnama  harga kardus bekas di pabrik  harga kardus bekas kiloan  harga kardus bekas tangerang

Demikian yang dapat kami sampaikan terkait harga kertas bekas, semoga bermanfaat.

Harga Kertas Bekas 2020 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Initial E