Minggu, 14 Januari 2018

Harga Mesin Roasting Kopi Review Spesifikasi

Harga mesin roasting kopi produksi asli Indonesia atau lebih dikenal dengan nama mesin roasting kopi rakitan, mesin alat sangrai kopi ini tak jauh beda dengan mesin yang dijual oleh negara negara terkenal seperti mesin roasting william dan sebagainya, mesin yang di buat dan di produksi di Indonesia merupakan asli buatan home industri dan bukan merupakan pabrikan pembuat mesin pada umumnya, namun demikian hasil karya bangsa Indonesia tidak kalah canggih jika dibandingkan dengan mesin buatan negara lain, justru kelebihannya adalah memiliki spesifikasi yang sama namun di jual dengan harga bandrol cukup murah dan di bawah harga mesin roasting import.

Mesin yang disebut dengan roasting merupakan alat penyangraian kopi canggih yang dilengkapi dengan berbagai fitur kelengkapan penggorengan biji kopi mentah menjadi biji kopi siap giling dengan tingkat kematangan tergantung keinginana, berabagi komponen dan tombol tombol pada mesin roasting sudah tersedia lengkap sehingga operator mesin tinggal tekan saja, dilengkapi dengan pendingin biji kopi hail sangrai serta alat yang bisa memisahkan antara biji kopi dengan ampas atau cangkang yang masih menempel pada kopi.

Menggunakan mesin roasting tidak sembarangan orang bisa, karena memang memerlukan keahlian husus dalam proses penyangraian sehingga menghasilkan biji kopi yang benar benar berkualitas dalam penyangraiannya, masak dengan benar, serta tidak menjadikan biji hasil sangrai justru angus atau gosong, operator mesin roasting harus benar benar menguasai ilmu penyangraian karena menggunakan mesin ini tidak sama dengan melakukan sangrai biji kopi secara manual.

Kelebihan mesin roasting rakitan seeperti yang kami bahas di atas adalah memiliki harga yang relatif murah, fungsi dan spesifikasi tak kalah canggih dengan mesin import, sehingga bisa menghemat biaya dalam membeli peratan kopi, hasil sangrai menggunakan mesin berbeda dengan hasil sangrai manual, walaupun sangrai kopi bisa dilakukan secara manual namun untuk mendapatkan hasil yang maksimal maka bisa menggunakan mesin karena memang sudah dilengkapi dengan berbagai fitur canggih penunjang kelancaran pengoperasian mesin.

Di bawah ini akan kami sajikan spesifikasi dan harga mesin roasting kopi rakitan, namun tidak semua jenis mesin roasting yang ada di Indonesia kami tulis hanya beberpa type saja yang kami sajikan, kapasitas mesin adalah 5 dan 3 kg.

Mesin Sangrai SAS.R005J 
Harga mesin roasting kopi kapasitas 5kg : Rp 27.500.000.
Kapasitas : 5 Kg /bath (30 Menit)
Tipe silinder : Silinder datar berputar
Bagian pemasukan (hopper) : Stainless steel
Pengaduk dalam silinder : Beton stainless steel
Corong pengumpan dan pengeluaran biji : Stainless steel
Sumber panas : LPG
Sistem pemanasan : tidak langsung (tabung tertutup) dengan api biru
menyebar
Indikator suhu : Thermometer Digital
Penggerak listrik: Motor listrik 1/4pk
Sistem transmisi : V-belt, gear box, rantai dan gear
Dimensi keseluruhan: [P x L x T ] cm 130 x 48 x 160
Bak tempering : Berbentuk bulat, dilengkapi blower pendingin, pengaduk
Otomatis
Kecepatan Putaran : tabung pembakaran 45 Rpm
Cyclon (penghisap pendingin) : Terpasang Terpisah dengan Tiga Fungsi
Penghisap Udara panas tabung, Pendingin tempering, dan penghisap kulit
Ari kopi.

Mesin Kopi SAS.R003.V2 kapasitas 3kg/bath
Harga mesin roasting kopi kapasitas 3 kg : Rp. 13.000.000.
Bahan dasar pembuatan mesin :
Stainless steel minimal 2mm (Funnel, Outer Drum, Cooling Drum)
Stainless steel 2mm (Inner Drum, Faceplate, Hopper)
Stainless steel mesh 2mm (Cooling Plate)
Plat Esser 4mm (Bodi Pelengkap)
Sumber Energi :
Gas Tabung (LPG)
Dimensi : (P x L x T) 100 x 50x 85 cm
Cocok buat kedai kopi, kafe, hotel, restoran dll.
Drum : 3 Kg
Heat Resource : inDirect Roast
Warming Time : 10 Minute
Roasting Time : 15- 20 Minute
Drum Thermometer : (analog)
Weight : 100 Kg
Cooling Bin : Optional

cara membuat mesin roasting kopi, mesin roasting william, jual mesin roasting kopi bekas, jual alat roasting kopi bekas, mesin roasting kopi impor, harga mesin roasting froco, mesin roasting w600, harga mesin roasting kopi w600i

Pencarian terkait : Cara membuat mesin roasting kopi, mesin roasting william, jual mesin roasting kopi bekas, jual alat roasting kopi bekas, mesin roasting kopi impor, harga mesin roasting froco, mesin roasting w600, harga mesin roasting kopi w600i.

Demikian yang dapat kami sampaikan terkait harga dan spesifikasi mesin roasting kopi rakitan, semoga bermanfaat.

Harga Mesin Roasting Kopi Review Spesifikasi Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Initial E